Pages

Rabu, 16 April 2014

KELEBIHAN & KEKURANGAN BIOGAS

  •  KELEBIHAN yang dapat diperoleh dari biogas terhadap lingkungan, antara lain:
a. Masyarakat tak perlu menebang pohon untuk dijadikan kayu bakar.
b. Proses memasak jadi lebih bersih, dan sehat karena tidak mengeluarkan asap.
c. Kandang hewan menjadi semakin bersih karena limbah kotoran kandang langsung dapat diolah.
d. Sisa limbah yang dikeluarkan dari biodigester dapat dijadikan pupuk sehingga tidak mencemari lingkungan.
e. Dapat berkontribusi menurunkan emisi gas rumah kaca melalui pengurangan pemakaian bahan bakar kayu dan bahan bakar minyak.

f. Realatif lebih aman dari ancaman bahaya kebakaran.
g. Mengurangi penggunaan bahan bakar lain (minyak tanah, kayu, dsb) oleh rumah tangga atau komunitas
h. Menghasilkan pupuk organik berkualitas tinggi sebagai hasil sampingan
i. Menjadi metode pengolahan sampah (raw waste) yang baik dan mengurangi pembuangan sampah ke lingkungan (aliran air/sungai)
j. Meningkatkan kualitas udara karena mengurangi asap dan jumlah karbodioksida akibat pembakaran bahan bakar minyak/kayu bakar
k. Secara ekonomi, murah dalam instalasi serta menjadi investasi yang menguntungkan dalam jangka panjang


  • Adapun kekurangannya adalah :
a. Memerlukan dana tinggi untuk aplikasi dalam bentuk instalasi biogas.
b. Tenaga kerja tidak memiliki kemampuan memadai terutama dalam proses produksi.
c. Belum dikenal masyarakat.
d. Tidak dapat dikemas dalam bentuk cair dalam tabung.





sumber : http://www.slideshare.net/wahyunibaharuddin7/makalah-biogas

2 komentar:

Afrid Fransisco mengatakan...

indonesia seharusnya bisa menjadi pemimpin biogas

Unknown mengatakan...

Terima kasih atas bantuannya...

Posting Komentar